Friday, November 13, 2015

When God Gives You Doughnuts

Siang tadi ngebatin.. duh enak nih ya makan donat, atau yang manis-manis gitu deh.

Trus mulai deh scrolling-scrolling screenshot di hape (iya gue kerjaannya screenshot-screenshot terus sampe hape penuh wgwgwg) dan cari-cari resep makanan manis yang cepat dimasak (sebut saja martabak).

Tiba-tiba nyokap dateng dengan sepiring penuh donat.. dek, ini ada kiriman dari tetangga depan.

MY GOSH.

How good God is. How sweet He is.

Rasa ngidam sama yang manis-manis gitu sebenernya muncul ditengah kegalauan gue dengan thesis yang lagi mangkrak. Thesis gue yang lagi belon bisa kemana-mana dan orang-orang di sekitar gue selalu nanya udah sampe bab mana? jadi ngebuat gue rasanya pengen tenggelam di dasar lautan terdalam.

Dengan munculnya donat yang datang dari langit itu (alias dari tetangga), gue jadi mikir donat mungil kecil yang remeh gini aja Tuhan denger apalagi thesis gue yak. Then I remember this verse:

Roma 8:31-32 TB
Sebab itu apakah yang akan kita katakan tentang semuanya itu? Jika Allah di pihak kita, siapakah yang akan melawan kitaIa, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia tidak mengaruniakan segala sesuatu kepada kita bersama-sama dengan Dia.
Rome 8:31-32 NKJV
What then shall we say to these things? If God [is] for us, who [can be] against usHe who did not spare His own Son, but delivered Him up for us all, how shall He not with Him also freely give us all things?

In fact, God already gave us the Heaven's best: Jesus. Jadi yang terbaik aja udah Tuhan kasih, apalagi donat. Apalagi thesis. Apalagi teman hidup *kemudian curhat* *lah ini bukannya curhat juga?* *kemudian berantem* *kemudian baikan*

Phew. Selalu ada harapan di dalam Tuhan.

Ketika gue udah gatau lagi mesti gimana, gatau lagi kudu ngapain, gue mau percaya whatever the circumstances is, God is with me. And if God is with me, I shall not fear. He will open the doors and I can pass this challenge in victory.

Jesus is my answer.
Jesus is my door.
Jesus is my blessings.
Jesus is my all in all.

With Him, God freely gives us all things.

Eymen.





No comments:

Post a Comment